Mesin Gula Kelapa adalah sebuah alat atau mesin yang memiliki fungsi untuk membuat gula kelapa dari nira kelapa.
Alat Pembuat Gula Kelapa ini terdiri dari mesin atau alat yang disebut dengan Kristalisator. Yang mana Kristalisator ini memiliki fungsi untuk memasak nira kelapa menjadi adonan ( cairan gula sangat kental ). Yang selanjutnya dicetak menjadi gula kelapa menggunakan cetakan yang terbuat dari batok kelapa.
Mesin Pembuat Gula Kelapa ini hadir tatkala industri gula kelapa sedang mengalami peningkatan yang cukup signifikan.
Dimana permintaan akan Gula Kelapa / Gula Jawa / Gula Merah semakin meningkat namun tidak dibarengi dengan peningkatan jumlah produksi.
Untuk itu hadirlah Mesin Pembuat Gula Kelapa bagi para pengrajin ( produsen ) Gula Kelapa atau pun para calon Pengusaha Gula Kelapa.
Dimana Mesin Pembuat Gula Kelapa akan meningkatkan jumlah produksi Gula Kelapa, menyingkat proses produksi, meningkatkan kualitas gula kelapa, serta masih banyak fungsi lainnya.
Dari segi biaya, energi, tenaga, pikiran, dan tentunya waktu anda akan semakin efektif dan efisien, sehingga tidak terjadi pemborosan yang tersia – sia.
Model Dan Spesifikasi Mesin Gula Kelapa Grosir Mesin
1. Mesin Gula Kelapa MGK – 35
Spesifikasi Mesin Gula Kelapa MGK – 35
Sistem Pengaduk | : | Pengaduk Kayu Model Garpu. |
Kapasitas | : | 35 Kg / Jam. |
Material Kontak Produk | : | Stainless Steel Anti Karat Berstandar Food Grade. |
Material Rangka | : | Besi Siku. |
Penggerak | : | Electro Motor ( Motor Listrik ) atau Gasoline Engine ( Mesin Bensin ) |
Tegangan Listrik | : | 220 V. |
Frekuensi Listrik | : | 50 Hz / 60 Hz. |
Daya ( Power ) Penggerak | : | Motor Listrik ( 3/4 HP ) Atau Mesin Bensin ( 5,5 HP ). |
Pemanas | : | Tungku Api. |
Bahan Bakar Pemanas | : | Gas. |
Dimensi | : | 800 mm x 600 mm x 800 mm. |
2. Mesin Gula Kelapa MGK – 50
Spesifikasi Mesin Gula Kelapa MGK – 50
Sistem Pengaduk | : | Pengaduk Kayu Model Garpu. |
Kapasitas | : | 50 Kg / Jam. |
Material Kontak Produk | : | Stainless Steel Anti Karat Berstandar Food Grade. |
Material Rangka | : | Besi Siku. |
Penggerak | : | Electro Motor ( Motor Listrik ) atau Gasoline Engine ( Mesin Bensin ) |
Tegangan Listrik | : | 220 V. |
Frekuensi Listrik | : | 50 Hz / 60 Hz. |
Daya ( Power ) Penggerak | : | Motor Listrik ( 1 HP ) Atau Mesin Bensin ( 5,5 HP ). |
Pemanas | : | Tungku Api. |
Bahan Bakar Pemanas | : | Gas. |
Dimensi | : | 800 mm x 600 mm x 800 mm. |
*Mesin Pembuat Gula Semut Dengan Kapasitas Lain Juga Ada. Seperti jika ada konsumen yang membutuhkan Mesin Pembuat Gula Semut yang lebih besar maupun lebih kecil ada, sesuai kebutuhan Konsumen.
Keunggulan Mesin Gula Kelapa
- Terbukti Dan Teruji Oleh Para Pengrajin Gula Di Daerah Istimewa Yogyakarta.
- Hemat Energi , Tenaga, Biaya, Dan Bahan Bakar.
- Sangat Mudah Dalam Pengoperasiannya.
- Mudah Untuk Dibawa Kemana – Mana.
- Kecepatan Produksi Lebih Sengkat.
- Kualitas Gula Kelapa Meningkat.
- Produktivitas Meningkat.
- Aman, Nyaman, Cepat.
- Efektif Dan Efisien.
Penawaran Mesin Gula Kelapa Dari Grosir Mesin
Mesin Gula Kelapa Dari Grosir Mesin hadir spesial bagi para pengrajin atau produsen Gula Kelapa di Seluruh Indonesia.
Yang mana Mesin Pembuat Gula Kelapa kami akan sangat membantu serta meningkatkan produktivitas dan kualitas dari produksi Gula Kelapa anda.
Mesin Pembuat Gula Kelapa kami juga telah terbukti oleh para Pengrajin Gula Semut di Daerah Istimewa Yogyakarta, tepatnya Kabupaten Kulonprogo.
Jangan salah, para pengrajin Gula Semut ini saja juga memanfaatkan Mesin Pembuat Gula Kelapa.
Mau tau kenapa mereka menggunakan Mesin Pembuat Gula Kelapa kami?
Mereka menggunakan Mesin Pembuat Gula Kelapa kami dikarenakan Proses pemasakan nira kelapa mereka menjadi Gula Kelapa siap giling semakin cepat dan mudah.
Jadi, apa yang membuat anda berpikir Ulang untuk memilih kami sebagai mitra anda dalam menyediakan peralatan untuk kebutuhan usaha anda.
Dari segi kualitas, jelas Alat Pembuat Gula Kelapa kami sudah Terbukti dan Teruji Kualitas dan Fungsi Kerjanya.
Kemudian untuk segi harga, pastinya kami akan menawarkan kepada anda harga yang bersahabat.
Dan menariknya lagi, anda dapat memesan kepada kami Mesin Pembuat Gula Kelapa sesuai dengan kebutuhan anda.
Mulai dari kapasitas yang dapat disesuaikan, bahan material yang akan digunakan untuk membuat Mesin Pembuat Gula Kelapa.
Dan masih ada lagi yang dapat anda request mengenai kesesuaian Mesin Pembuat Gula Kelapa terbaik untuk usaha anda.
Training, inilah pelayanan spesial yang paling kami unggulkan.
Yang mana kami akan mensupport usaha anda dengan memberikan pelatihan dari Mesin Pembuat Gula Kelapa yang kami sediakan untuk anda.
Jadi anda tidak perlu khawatir akan ketidakpastian dari penggunaan Mesin Pembuat Gula Kelapa dari kami.
Kami akan memberikan Pelatihan sekaligus memperlihatkan keterujian Mesin Pembuat Gula Kelapa kami.
Cara Menggunakan Mesin Gula Kelapa Grosir Mesin
- Persiapkan Alat Dan Bahan yang akan digunakan untuk membuat Gula Kelapa dari nira kelapa.
- Masukkan nira kelapa ke dalam wajan Mesin Pembuat Gula Kelapa.
- Hidupkan Kompor ( Tungku ) Gas.
- Kemudian hidupkan juga penggerak Mesin Pembuat Gula Kelapa.
- Pengaduk dari Mesin Pembuat Gula Kelapa akan mulai mengaduk nira kelapa.
- Tunggu hingga nira kelapa masak dan berubah menjadi cairan kental dan lengket ( seperti adonan, tapi lebih kental dan lengket sekali ).
- Setelah nira kelapa masak seperti yang disebutkan di atas, maka anda dapat mematikan kompor pada Mesin Pembuat Gula Kelapa. Tapi jangan matikan pengaduknya.
- Biarkan pengaduk Mesin Pembuat Gula Kelapa bekerja sampai terbentuk rambut rambut Gula Kelapa dari hasil pengkristalan Gula Kelapa.
- Kemudian cetak cairan gula kelapa yang sangat kental dan lengket tersebut ke dalam cetakan ( bisa batok / tempurung kelapa, ataupun cetakan jenis lainnya ).
- Kemudian biarkan hingga Gula Kelapa keras dan siap untuk dipasarkan.
Gula Kelapa
Gula Kelapa adalah gula yang dihasilkan dari pengolahan bahan – bahan dari sari kelapa, sari kelapa adalah cairan manis yang sering disebut dengan nira kelapa, yang diambil dari proses penderesan Kelapa.
Prosesnya mulai dari pemanjatan pohon kelapa, kemudian sari / nira kelapa diambil dari pohon kelapa, air badheg ( Bahasa Jawa ) adalah nira pohon kelapa.
Pelaksanaan atau Cara Kerja dari pengambilan nira ini benar – benar masih sangat tradisional.
Dimana pengambil nira atau disebut penderes memanjat pohon kelapa pada pagi hari dan petang hari supaya nira kelapa berkualitas tinggi.
Pengerjaan memasak nira kelapa seperti yang akan saya sampaikan berikut ini.
Mulai dari nira kelapa sebelum dimasak, disaring terlebih dahulu memakai saringan dengan tingkatan mesh > 80 supaya kotoran tersaring.
Nira kelapa kemudian dimasukkan ke dalam alat pemasak dengan kapasitas produksi bervariasi seperti Mesin Pembuat Gula Kelapa dengan kapasitas 35 Kg/Jam.
Kemudian dipanaskan dan diaduk sampai menjadi cairan karamel yang bertekstur kental dan lengket.
Tingkat kematangan dari gula kelapa berupa cairan karamel kental memerlukan temperatur pemasakan diatas 140 Derajat Celcius.
Sesudah cairan karamel gula kelapa matang, proses selanjutnya adalah mengecilkan api atau pemanas kemudian mencetaknya ke dalam cetakan yang biasanya terbuat dari batok kelapa.
Info Pemesanan Mesin Gula Kelapa Grosir Mesin
Grosir Mesin – Pusat Distributor Alat Dan Mesin Kebutuhan Usaha Anda.
CS 1 | : | 0812 2222 9224 / 0812 2447 4411. |
CS 2 | : | 0878 3336 8884 / 0877 3424 1313. |
Grosir Mesin menyediakan Mesin Gula Kelapa yang dapat membantu anda dalam memproduksi Gula Kelapa, sekaligus meningkatkan produktivitas dan kualitasnya.
Kami siap menolong anda dalam mengoptimalkan usaha anda. Mengapa Mesti Kami? Kami merupakan perusahaan penyedia / pembuat alat alat / mesin mesin yang terpercaya di Indonesia.
Seperti mesin mesin industri, pertanian, perikanan, peternakan, perkebunan, konstruksi, UMKM, dan lain lain. Mulai dari mesin simpel sampai mesin mesin industri besar, seperti Mesin Gula Kelapa.
Layanan kami untuk anda yakni memberikan training dalam mengoperasikan mesin mesin dari kami.
Kecuali itu kami siap memberikan konsultasi terhadap anda pada ketika anda kebingungan ingin usaha apa? Padahal anda punya modal untuk diinvestasikan.
Grosir Mesin cuma akan memberikan mesin mesin yang bermutu dan berkwalitas untuk anda. Sebab mesin mesin kami dihasilkan oleh tenaga professional kami sendiri, dan telah melalui Quality Control.
Serta dapat anda coba sebelum anda bawa pulang. Sehingga anda akan merasa puas dengan pelayanan kami, sebab kepuasan pelanggan merupakan prioritas terdepan kami.